song

Posted by : Unknown Senin, 25 November 2013



ada seorang ibu yang memiliki satu anak yang sudah besar, nama anak itu jesicca, ayahnya jesicca  sangat ingin memiliki anak lagi, kini ibu itu sedang hamil,suatu hari ibu itu melahirkan seorang anak ayahnya bertanya kepada bidan "apakah istri saya selamat dan anak saya perempuan apa laki laki?" tanya sang ayah "istri anda selamat, anak anda perempuan dan kembar tapi anak anda aneh" jawab bidan, karena mendengar hal itu ayaahnya menuju kamar sang ibu, betapa terkejutnya melihat anak perempuan itu bermata aneh, tangan nya menyeramkan seperti monster dan mukanya buruk rupa,sedangkan anak yang satunya lagi cantik dan imut melihat hal itu sang ayah memalingkan mukanya dari anak aneh itu,jesicca,ibunya dan ayahnya sangat membenci anak aneh itu, "ayah, kita namai apa adik ku" kata jesicca "anak aneh itu kita namai melisa dan yang adik kembarannya milisa" jawab ayahnya, karena melisa anak yang aneh dia di asuh oleh pelayannya dia juga harus di kamar tidak boleh keluar, dia di tempatkan di atas loteng yang dingin,lama kelamaan dia mulai berganti umur sekarang umurnya 9 tahun, tapi di balik keburukannya ada sesuatu yang menakjubkan matanya yang aneh dapat melihat bayangan, tangan monsternya sangat kuat hingga bisa menghancurkan istana, dia juga cerdas walaupun tidak pernah sekolah tapi dia sudah bisa melakukan segalanya, pendengarannya juga sangat tajam.

pagi hari yang cerah melisa sedang melamun di kamar lotengnya, tiba tiba terdengar ketukan "tok..tok..tok..""masuk" jawabnya, lalu pelayannya masuk kedalam kamar loteng itu "nih neng melisa makanannya","makasih bi" setiap hari melisa hanya di beri sedikit nasi tempe dan tahu, "sebetulnya aku ingin makan ayam goreng seperti kakak dan adikku, tapi walaupun hanyamakanini aku harus bersyukur sebab masih ada orang yang belum bisa makan"gumam melisa, dia lalu melahap nasi itu, selsai makan dia melamun lagi karena di situ tidak ada yang bisa iya kerjakan, pada suatu hari ada seorang yang mengetok pintunya tok..tok..tok.. "masuk, makanannya simpan aja di situ nanti aku makan"kata melisa "kakak di makan saja sekarang" ternyata itu milisa melisa kira itu hanya pelayannya "milisa" dia melihatmilisa yang mukanya cantik dan imut, dia terkejut karena makanan nya tidak seperti biasanya, biasanya dia di beri sedikit nasi tempe dan tahu, kalau minumnya air putih biasa, kalau yang di bawakan adiknya nasi,ayamgoreng,hamburger dan minumnya susu cokelat, “terimakasih milisa” ,”sama sama, aku pergi dulu ya”.

Pagi hari….
“kak ,kakak tau gak ada perlombaan pelajaran, kakak mau ikut lomba?,kalau mau aku bilang ke ibu”,”kakak mau ikut lomba cumin takut sama ibu gak boleh”,”pasti boleh aku bilang dulu”lalu milisamelangkah menuju di mana ibunya berada “bu bolehin kak melisa ikut lomba ya,kakmelisa kan pintar”karena milisa masih kecil dia dimanja oleh keluarganya “kak melisa belum pernah sekolah jadi jika iya iukut lomba dia akan kalah” jawab ibunya “ibu belum tau kak melisa pintar coba ibu tes dulu” akhirnya ibu itu mentes melisa dengan pertanyaan pertanyaan yang susah tapi melisa dapat menjawab semua dengan benar “melisa maafkan ibu ya ternyata walaukamu aneh tapi kamu pintar”kata ibunya sambil memeluk melisa, akhirnya melisa di bolehkan ikut lomba.

Hari lomba tiba…
“ayo melisa,milisa nanti telat” kata ibunya melisa
“iya bu” melisa dan milisa segera menaiki mobil
sampai di tempat lomba anak anak yang ikut lombalangsung mengejek melisa, melisa hanya diam tidak menjawab ejekan anak anak itu. “semua berkumpul di meja masing masing sebentar lagi perlombaan di mulai” kata juri.
Saat pengumuman menang lomba, “juara tiga ketrina mudita, juara kedua carline duita, dan juara satu adalah melisa” , melisa mengambil hadiahnya dan pulang.
Kini semua orang tau melisa anak pintar dan mereka tidak ada yang suka mengejek lagi, semua menyayangi melisa

Leave a Reply

Subscribe to Posts | Subscribe to Comments

- Copyright © 2013 love - Hataraku Maou-sama! - Powered by Blogger - Designed by Johanes Djogan -